Medan Benteng |
Medan – Personil Babinsa jajaran kodim 0201-11/Medan mengikuti donor darah dalam rangka HUT MBSC ( Medan Benteng Sport Club ) berpartisipasi mengikuti kegiatan donor darah yang digelar bertempat di Lapangan Benteng Medan. Minggu (5/2/2023)
” Bekerja sama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) Medan kegiatan ini tidak hanya donor saja melainkan cek kesehatan seperti gula darah , kolesterol,asam urat dengan disertai door prize & hiburan.
Kegiatan donor darah yang digelar di dilapangan benteng Medan ini juga tidak hanya untuk kalangan TNI melainkan untuk seluruh kalangan umum yang berkunjung ditempat tersebut.dengan disambut apresiasi bagus oleh segenap panitia penyelenggara kegiatan ini.








