BABINSA TITIPAPAN MEMONITOR PERKEMBANGAN ANAK-ANAK DI POSYANDU ANGGREK IV

oleh -194 Dilihat
oleh

Medan Benteng |

Serda Samsul kahar saat Memonitor perkembangan anak-anak Balita di Posyandu anggrek IV. di jalan Yos Soedarso km 12.6 lingkungan IV kelurahan titipapan kecamatan Medan Deli , Kota madya Medan, provinsi sumatera Utara. Senin tanggal 12/09/2022

Babinsa Kelurahan titipapan , selalu Memonitor setiap perkembangan kegiatan di Posyandu yang ada di wilayah untuk memantau perkembangan anak-anak balita tersebut.

Babinsa titipapan mengatakan, tetap menyempatkan diri untuk berada di tengah-tengah masyarakat dalam membawa anaknya di Posyandu tersebut dan sekaligus melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos), untuk melihat secara langsung giat penimbangan balita di lingkungan IV kelurahan titipapan.

kegiatan komunikasi sosial atau komsos tersebut, Kebetulan hari ini saya berada di lingkungan IV kelurahan titipapan untuk melihat perkembangan anak balita. Yang Alhamdulillah anak balita di lingkungan IV kelurahan titipapan tersebut, masih sehat-sehat semua,” ujar Babinsa titipapan.

Babinsa dan lurah titipapan bp. Irwan sstp menghimbau kepada orang tua, khususnya ibu-ibu untuk memperhatikan asupan gizi anak-anaknya, agar setiap saat anak-anaknya itu selalu sehat dan bisa beraktivitas seperti biasanya.

lurah titipapan pak Irwan sstp mengajak kepada Babinsa titipapan Serda Samsul kahar, Kita harus terus menerus melihat perkembangan dan pertumbuhan anak-anak. Untuk itu saya himbau kepada masyarakat yang saat ini berada di lingkungan IV kelurahan titipapan, untuk selalu menjaga asupan gizi atau pola makan sehat terhadap anak-anaknya,” tuturnya..

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.