Koramil 0201-09/MB Lakukan Vaksinasi Covid-19

oleh -239 Dilihat
oleh

Medan Benteng |
Koramil 0201-09/Belawan Kodim 0201/Medan melaksanakan percepatan Vaksinasi Covid-19,kali ini dikasanakan di Kelurahan Belawan Sicanang Kecamatan Medan Belawan.Kegaiatan vaksinasi ini di lakukan di Aula Kantor Lurah dengan vaksinator dari Rumah Sakit Putri Hijau(RSPH) Medan. Sabtu(18/12/2021).

Kegiatan vaksinasi tersebut berjalan aman dan lancar, yang sebelumnya diadakan himbuan dari Babinsa Koramil 0201-09/Belawan untuk menarik antusias warga masyarakat dengan patroli,mengajak warga yang belum melaksanakan vaksin agar segera mendaftarkan diri di kantor Lurah setempat.

Kapten Inf. Amram Danramil 0201-09/Belawan mengatakan, ” berbagai macam cara dilakukan agar warga masyarakat mau melaksanakan vaksin demi kesehatan masyarakat dalam mencegah wabah covid-19 dengan terciptanya Herd Immunity”.

“Dalam Vaksinasi ini harus bisa mencapai target,tentunya harus bekerja sama dengan pihak terkait lainnya seperti Lurah, camat sehingga angka capaian Vaksin merata sehingga wabah covid-19 segera berakhir dan ktivitas kehidupan menjadi normal kembali”,Ucap Danramil.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.