BABINSA KORAMIL 0201-06/MS MELAKUKAN SAFARAI SUBUH MELALUI SHOLAT SUBUH BERJAMAAH DIMASJID WILAYAH BINAAN

oleh -219 Dilihat
oleh

Medan.Babnsa Koramil 0201-06/MS Kodim 0201/Medan Sertu Supriadi dan Serda Frediansyah melakukan Safari Subuh Melalui Sholat Subuh Berjamaah bersama Tokoh Agama dan Jamaah Masjid Alhijrah dan masjid Amaliyah yang berada diwilayah binaan dan usai sholat dilanjtkan Komunikasi Sosial (Komsos) Bersama Para jamaah untuk mengicek serta menyapa tetang situasi dan kondisi serta perkembangan diwilayah masjid khususnya,Minggu(28/05/23)

Adapun tujuan Safari Subuh Untuk Mempererat dan Menjalin talisilaturahmi dan Sekalian untuk memakmurkan Masjid dengan Mengajak Masyarakat dan Jamaah Agar masjid Selalu ramai dengan melakukan Kegiatan keagamaan seperti Wirit,Membuat pengajian agar suasana Masjid ini hidup,kemudian komsos dengan Para Jamaah tersebut adalah tujuannya untuk menjalin tali silaturahmi dan Juga mempererat Hubungan Baik antara Babinsa dengan Para tokoh Agama dan Para Jamaah Masjid Amaliyah dan jamaah masjid Alhijrah dan Sekalian untuk mengetahui perkembangan dan Situasi disekitaran Kedua Masjid,

Pada kesempatan ini lah,Babinsa dapat berinteraksi langsung untu meyakinkan Rasa Aman dan nyaman kepada Para jamaah dan babinsa itu selama ini ada ditengah tengah masyarakatnya Untuk Mengajak Masyarakat untuk menjada serta menciptakan Kamtibmas diwilayah kita.Ujar Babinsa.

Dari tempat Berbeda Danramil 06/MS Kanten Inf AM Marpaung Menambahkan atas kegiatan safari subuh yang dilakukan Para Babinsa kiranya dapat Membina dan mempererat Hubungan silaturahmi dengan baik melalui Safari Subuh kangan lupa tekankan kepada jamaah babinsa Setiap Minggunya Melakukan Safari Subuh melalui Sholat Subuh Berjamaah dimasjid yang ada diwilayah Binaanya untuk Dapat menunjukkan Bahwa Itu ada bersama Masyarakatnya.Pungkas Danramil.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.