Medan Benteng |
Kegiatan Babinsa Koramil 0201-08/MA mendampingi Vaksinasi Covid-19 bersama Tiga Pilar Medan Amplas di Sekolah SMP Negeri 15 Jalan Sahrudin No 56 Kelurahan Siti Rejo III, Kecamatan Medan Amplas. Sabtu (02/10/2021).
Jumlah Vaksin Tahap 1 berjenis SINOVAC yang disiapkan 1000 Dosis untuk Siswa-Siswi SMP Negeri 15.
Turut hadir dalam monitoring kegiatan Vaksinasi Siswa SMP Negeri 15 antra lain Camat Medan amplas bapak Edi Mulia Matondang, Kapolsek Patumbak AKP Neneng, Babinsa Koramil 0201-08/MA Sertu Edi Sumarno, Babinkamtibmas Polsek Patumbak Aipda Debora, Kasi Trantib Sitirejo III , Satpol PP, Kepling kelurahan Siti Rejo III.
Yang terdaptar pada pelaksanaan kegiatan Vaksinasi Covid-19 Tahap 1 dengan jenis SINOVAC Sebayak 1000 orang .
“Semoga dengan percepatan Vaksinasi Covid-19 oleh Pemerintah untuk para siswa-siswi pelajar, imunitas pelajar bisa lebih kuat dan sehat agar pelaksanaan tatap muka untuk bisa belajar normal dan cepat terlaksana.”ucap Babinsa